Our FAQ

Our FAQ

Penyelenggara kegiatan acara ini yaitu Komunitas OpenStack Indonesia bekerja sama dengan komunitas-komunitas TI indonesia lainnya.
Konferensi The Indonesia OpenInfra Days 2021 terbuka bagi para pengguna, pebisnis, pengembang, dan berbagai organisasi termasuk perusahaan, UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa), pemerintahan, Kampus, LSM (Lembaga Swadaya Masyarakat), penyedia layananan komputasi awan, dan penyedia teknologi.
Pembicara terbuka bagi setiap orang yang akan dipilih dan dinilai melalui prosedur Call for Paper (CFP).
Pemesanan tiket dapat mengisi tautan berikut https://s.id/ioid21_register dan melakukan pembayaran BRI 112701030456501 a/n Yoga Dwi Goesty Dara Seta.
Anda tidak dapat memesan tiket pada hari acara berlangsung.
Acara ini akan dilakukan secara virtual. Bagi peserta yang telah memesan tiket akan mendapatkan tautan streaming acara.
Iya, Setiap peserta yang akan mendapatkan merchandise special edition.
Biaya pendaftaran tidak dapat dikembalikan jika sudah melakukan pendaftaran.
Kami dapat sediakan melalui permintaan khusus kepada panitia.